@Suara Aspirasi

Pemkab Bengkalis Dukung Penuh Program KOTAN

Foto : Aulia Saat Menghadiri Rapat KOTAN 2023 di Pekanbaru PEKANBARU, Suaraapirasi.com – Sebagai salah satu wilayah yang kerap dijadikan lalu lintas peredaran narkoba, Pemkab Bengkalis mendukung penuh program Kota/Kabupaten Tanggap Ancaman Narkoba (KOTAN). Dukungan tersebut disampaikan Bupati Kasmarni diwakili Asisten Administrasi Umum, Aulia saat menghadiri Rapat Koordinasi Pengembangan dan Pembinaan KOTAN Tahun 2023, Kamis…

Selengkapnya

Polres Bengkalis Musnahkan Barang Bukti Narkotika Jenis Sabu dan Pil Ekstasi Jaringan Internasional

Foto : Pemusnahan Barang Bukti Narkoba di Mapolres Bengkalis BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Kapolres Bengkalis AKBP Setyo Bimo Anggoro melaksanakan “Press Conference Pengungkapan Tindak Pidana Narkotika Jenis Sabu dan Pil Ekstasi Jaringan Internasional di Pulau Rupat dan Pemusnahan Barang Bukti” Kamis (20/07/2023) di Mapolres Bengkalis jl. Pertanian. “Kronologis kejadian, Pada hari Jum’at tanggal 7 Juli 2023,…

Selengkapnya

Turnamen Bola Voli Resmi di Tutup, Kades Pedekik Ucapkan Terimakasih Kepada Kejari Bengkalis

Foto : Voli Putra Desa Pedekik Meraih Juara I BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Pertandingan turnamen bola voli club’ putra antara Desa Pedekik melawan Desa Kembung Baru Selasa malam 18/07/2023 di GOR Perkasa alam Bengkalis berlansung seru. Pada Pertandingan club’ Putra tersebut merupakan puncak dari acara Turnamen dalam rangka HUT Memperingati hari Bhakti Adhiyaksa yang ke -63….

Selengkapnya

Pertandingan Bola Voli Antar Desa Se- Kabupaten Bengkalis Resmi di Tutup Kajari

Foto : Kajari Bengkalis Serahkan Hadiah Kepada Juara Bola Voli Putra dan Putri BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Dalam rangka memperingati hari Bhakti Adhiyaksa ke- 63, Kajari Kabupaten Bengkalis. Turnamen pertandingan bola voli antar Desa se- Kabupaten Bengkalis di GOR Perkasa Alam Kabupaten Bengkalis, Selasa (18/7/2023). Pertandingan Bola Voli tersebut, di ikuti oleh 52 club’ putra/ putri…

Selengkapnya

Dua Orang Atlet Atletik Riau di Aniaya, Diduga Salah Seorang Pelaku Anak Oknum Anggota DPRD Riau

Foto : Ilustrasi PEKANBARU, Suaraaspirasi.com – Kasus penganiayaan berat ala David Ozora di Pekanbaru melibatkan dua orang atlet Atletik Riau berprestasi, H dan L yang masih dibawah umur, yang diduga mengalami penganiayaan berat oleh delapan atlet senior dan pelatih karate yang tergabung di Forki Riau. Salah seorang pelaku diduga anak oknum anggota DPRD Riau dari…

Selengkapnya

2023, Pemkab Siak Fokus Penangganan Tengkes di 21 Kampung dan 6 Kecamatan

Foto : Bupati Alfedri dan Wabub Husni Merza Saat Gelar Rapat Koordinasi Stunting SIAK, Suaraaspirasi.com – Pemerintah Kabupaten Siak mengelar rapat koordinasi percepatan penurunan dan Rembuk Stunting tingkat Kabupaten Siak tahun 2023, dengan tema “Cegah Stunting Menuju Generasi Siak Sehat dan Cerdas”. Dalam pertemuan itu juga dilaksanakan penandatanganan komitmen bersama sejumlah OPD, TPPS serta pihak…

Selengkapnya

Bupati Buka Turnamen Sepak Bola Bermasa Cup Kecamatan Bantan

Foto : Kadis Disparbudpora Edi Sakura.Saat Buka Turnamen Sepak Bola BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Bupati Bengkalis diwakili Kepala Dinas Disparbudpora Edi Sakura, membuka turnamen sepak bola Bermasa Cup Kecamatan Bantan, Senin sore (17/7/2023) di Stadion Tok Simon Desa Berancah Kecamatan Bantan. Dalam sambutannya, Edi menyampaikan, Penyelenggaraan turnamen sepak bola Bermasa Cup ini merupakan implementasi program dana…

Selengkapnya

Bapenda Bengkalis Launching Aplikasi SipBukas, Sebagai Upaya Tingkatkan PAD

  Foto : Pemkab Bengkalis Launching Aplikasi SipBukas PEKANBARU, Suaraaspirasi.com – Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Bengkalis Launching Aplikasi SipBukas, di Pekanbaru, Selasa (18/7/2023). SipBukas adalah singkatan dari Sistem Informasi Pajak Bengkalis Secara Tuntas, peluncurannya dilakukan Bupati Bengkalis melalui Wabup Bagus Santoso. Keberadaan aplikasi SipBukas ini untuk membangun pelayanan publik perpajakan…

Selengkapnya

Pengabdian Masyarakat Dosen Polbeng Terapkan CCTV di SMKN 1 Bengkalis

Foto : Polbeng Saat Memantau CCTV di Lingkungan SMKN 1 Bengkalis BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Ketua pengabdian masyarakat Polbeng Fajar Ratnawati, menjadi ketua dalam kegiatan pengabdian masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan sistem keamanan di lingkungan SMKN 1 Bengkalis, Selasa (18/07/2023). Pengabdian masyarakat melibatkan penerapan Closed-Circuit Television (CCTV) di seluruh area sekolah guna memastikan keamanan Siswa, Guru,…

Selengkapnya

Miris, Pasar Malam Diduga Identik Perjudian Hiasi Taman Wisata Khalifah Sulaiman Kampung Dosan

Foto : Pasar Malam di Taman Wisata Khalifah Sulaiman Kampung Dosan SIAK, Suaraaspirasi.com – Taman Wisata Khalifah Sulaiman, tercoreng karena telah dihiasi dengan keberadaan hiburan pasar malam yang identik dengan permainan dan hiburan seperti komedi putar maupun permainan lainnya. Diduga saat ini berubah dengan berbagai macam permainan orang dewasa, yang sangat identik dengan perjudian. Pantauan…

Selengkapnya